Postingan

Sejarah Awal Komputer Hingga Saat ini

Gambar
Penjelasan Singkat Tentang Komputer Komputer adalah sebuah alat untuk mengolah data yang sudah berisikan rumus-rumus atau yang bisa kita sebut juga sebuah mesin penghitung. Dan penemu komputer adalah bernama Charles Babbage dan berkat ia menemukan komputer sekarang ia menjadi terkenal berkat penemuaannya itu dan berkat penemuannya itu hingga sekarang ini penemuannya itu berguna bagi manusia dalam mengerjakan berbagai macam tugas-tugas. Contohnya komputer digunakan  dalam perkantoran,dalam bank,dalam sekolahan dan masih banyak kegunaan lainnya. Dan bukan segitu saja pengetahuan tentang komputer, dengan berkembangnya zaman. Komputer memiliki generasi ke generasi yang dulu nya hanya memiliki beberapa fungsi saja dan penggunaanya terbatas. Dengan berkembangnya zaman, komputer menjadi lama-kelamaan menjadi canggih karena ditambahkanya fitur-fitur, komputer yang dulunya bentuknya besar dan memakan tempat. Saat ini komputer dibuat menjadi kecil dan tidak memakan tempat dan pastinya le...

Dampak Positif dan Negatif Dari Sebuah Game

Gambar
Siapa yang gak kenal dengan sebuah game atau video game? semua orang pasti tau dan pernah memainkan walaupun hanya sekali didalam kehidupannya.Sebenarnya game ini seharusnya dimainkan jika kita sedang suntuk atau strees saja tetapi banyak orang yang bermain game kapan saja hingga lupa waktu dan ini yang berbahaya bagi manusia karena dengan sering kita bermain game, otak kita jadi malas berfikir dan yang hanya dipikiran kita hanya game, game dan game saja.Dan apakah game ini dapat di sebut positif atau negatif?jawabannya mungkin ada pada diri kita sendiri yang harus tau dalam menyikapi kapan harus belajar dan bekerja dan tau kapan kita dapat mendapat hiburan dengan cara bermain game.Dan saya disini akan membahas dampak positif dan negatif bagi diri kita. Dampak Positif 1. Membuat dapat mengambil keputusan lebih cepat Di dalam game, gamer harus cepat membuat keputusan, jika tidak bisa mengambil keputusan dengan cepat, mungkin gamer bisa saja mati atau kalah dalam game. Misalny...

Sebuah PC Gaming

Gambar
Pengertian komputer game (PC Game) Personal Computer Game (juga dikenal sebagai permainan komputer atau game PC) adalah permainan yang dimainkan di komputer pribadi, bukan pada video game konsol atau mesin arcade. Game PC yang dibuat oleh pengembang satu atau lebih permainan, biasanya bersama dengan spesialis lainnya (seperti seniman permainan) dan dipublikasikan baik secara mandiri atau melalui penerbit pihak ketiga. Mereka kemudian dapat didistribusikan pada media fisik seperti DVD dan CD, sebagai internet-download, mungkin dapat didistribusikan secara bebas, perangkat lunak, atau melalui jasa pengiriman online seperti Direct2Drive dan Uap. game PC sering membutuhkan hardware khusus di komputer pengguna untuk bermain, seperti generasi spesifik unit pemrosesan grafik atau koneksi internet untuk bermain online, meskipun persyaratan sistem ini bervariasi dari satu pertandingan ke pertandingan. selain itu pula fitur yang menarik dari PC Game pada saat ini adalah bisa berinteraksi ...

Mobil Klasik Untuk Masa Depan

Gambar
Saya mempunyai kegemaran melihat-lihat mobil klasik tetapi hanya sekedar melihat karna mungkin membelinya suatu saat nanti.sejak saya SMP saya sangat suka mobil klasik VW Combi mungkin saya berbeda fikiran dengan orang lain.Mungkin orang lain gemarnya mobil-mobil seperti mobil sport,jeep atau family car. Tetapi saya sangat gemar dengan mobil klasik yang satu ini karna dari segi bentuknya saja unik dan asik untuk dilihat dan walaupun kelihatan tua tetap saja bagi saya karna yang tua itu akan selalu emas dan tidak akan pernah terlupakan. Sejarah VW Combi Volkswagen type 2 kombiVolkswagen adalah salah satu pabrik mobil terkenal di eropa. VW Beetle adalah mobil produksi pertamanya yang sangat sukses di pasaran, bahkan menjadi legenda di dunia otomotif. Usai perang dunia kedua, Volkswagen kembali memasuki pasar mobil dengan membuat sebuah Microbus. VW jenis ini diberi kode sebagai VW Type 2, menyusul VW Beetle yang diberi kode VW Type 1. VW Type 2 inilah yang nantinya menjadi cikal b...

Band Favorite Sejak SMP

Gambar
Saya mempunyai sebuah band pop favorite sejak saya SMP yaitu 4 pemuda yang berasal dari Yogyakarta atau yang orang-orang tau adalah Sheila On 7.Biarpun saya juga sangat suka musik selain pop seperti musik EDM,Blues,Jazz tetapi satu, saya tidak pernah lupa dan bosan dengan Band pop yang satu ini.Tidak tau kena tetapi saya sangat gemar dengan band ini dan tidak pernah lupa dengan band yang satu ini dan menurut saya band Sheila On 7 semua musiknya tidak ada yang tidak enak di dengar dan semuanya enak didengar kan karena alunan musiknya ada bermacam-macam seperti lagu Sheila On 7 yang berjudul "Shepia" dia memiliki alunan musik yang begitu lembut dan enak didengar.Dan ada juga yang mebuat saya bersemangat dengan lagu Sheila On 7 yang berjudul "melompat lebih tinggi" dan ada juga yang membuat saya sedih seperti judulnya yang "sebuah kisah klasik" yang mengingatkan saya dengan kawan-kawan lama saya. Sheila On 7 Sheila On 7   adalah   grup musi...

Cita-Cita kah atau ini mimpi di siang hari?

Gambar
Berbicara tentang cita-cita saya mungkin ini seperti mimpi karna cita-cita saya lumayan tinggi dan seperti pepatah mengatakan "Kejarlah cita-cita sampai ke negri cina" dan bercira tentang mimpi juga ada pepatah "Bermimpilah setinggi langit dan bila kau terjatuh kau akan terjatuh diantara bintang-bintang" dan saya pun terkadang bertanya kepada diri saya sendiri apakah ini cita-cita atau mimpi di siang hari? karna saya bercita-cita ingin menjadi programmer sejati dan bisa kerja di perusahaan raksasa yaitu Google.Mungkin sudah tidak ada lagi orang yang tidak tahu perusahaan raksasa Google karna di seluruh negara mungkin sudah ada kantor google seperti di Amerika dan Indonesia yang sudah ada kantor Google.dan disini saya juga akan bahas apa itu google dan beserta isi-isinya Apa itu Google? Google LLC [ adalah sebuah perusahaan multinasional Amerika Serikat yang berkekhususan pada jasa dan produk Internet. Produk-produk tersebut meliputi teknologi pencarian, k...

Fenomena Kids Jaman Now

Berawal dari rasa penasaran saya dengan seringnya melihat komentar, status, maupun caption dengan tulisan "Kids Jaman Now." Akhirnya saya mencari asal mula munculnya tulisan itu.Berdasarkan salah satu website, ternyata kalimat yang kini sedang viral ini awalnya diunggah oleh akun palsu dengan nama Seto Mulyadi. Kita ketahui Seto Mulyadi adalah pemerhati dan psikolog anak yang juga ketua Komisi Nasional Perlindungan Anak Indonesia.  Istilah ini sebenarnya merupakan guyonan untuk menyikapi kelakuan aneh dan tidak wajar dari anak jaman sekarang tapi oleh mereka dianggap lazim. Dari segi bahasa, 'Kids' dan 'Now' merupakan kata yang berasal bahasa inggris. Kids artinya anak-anak,  dan Nowadalah sekarang. Yang menjadi aneh, kedua kata inggris tersebut justru digabungkan kedalam satu kalimat dengan kata 'Jaman' yang berasal dari bahasa Indonesia. Tapi inilah yang membuatnya jadi lucu. Kids Jaman Now, maksudnya adalah Anak-anak jaman sekarang. Kata i...